MENJADI AHLI SORGA

Ketika kita ingin menjadi AHLI dalam SKILL tertentu,  maka kita harus jadikan skill tersebut sebagai HABITS kita, dengan melakukan berbagai aktifitas WAJIB yang mendukung agar skill tersebut melekat sebagai HABITS kita.

Contoh ketika seseorang ingin menjadikan BOLA sebagai HABITS nya, maka dia WAJIB melakukan berbagai aktifitas yang mendukungnya seperti Lari cepat, menggiring bola, lompat, salto, berenang dan sebagainya, semuanya itu dia lakukan terus menerus dan konsisten sehingga semua aktifitas itu menjadi habitsnya  dan resikonya dia terluka bahkan pernah cacat.

Sama halnya ketika kita ingin jadi AHLI SORGA,  maka ada berbagai aktifitas yang WAJIB kita lakukan secara terus menerus dan konsisten hingga menjadi Habits kita, seperti Sholat,  Puasa, Zakat, Haji dan Sumpah Setia (Syahadat), dan berbagai amal shaleh lain yang mendukungnya seperti Sedekah, Infaq, Wakaf dan amalan sunnah lainnya,  semuanya itu harus kita lakukan hingga menjadi HABITS kita. Jika itu kita lakukan maka dapat dipastikan kita akan menjadi AHLI SORGA, karena SORGA itu adalah PILIHAN HIDUP KITA dan bisa kita TENTUKAN SENDIRI SEJAK SAAT INI.

Jangan berharap kita bisa bersedekah dalam keadaan sempit apabila kita tidak melatihnya dalam keadaan lapang, jangan pernah bermimpi berani maju BERJIHAD (Perang)  kalau kita tidak terbiasa berani menghadapi berbagai KESULITAN HIDUP ummat ini yang terpampang di mata kita, walau kita adalah orang yang paling jago memprovokasi orang lain untuk berjihad/perang dengan dalil-dalil yang amat fasih di lidah kita.


Dan jangan bermimpi di Akhirat nanti kita dapatkan SORGA, kalo sekarang saja kita belum yakin MEMILIH sebagai AHLI SORGA.

 By : Ust.Aly Motivator Ideologis ( PEMBINA RUMAH DAKWAH INDONESIA )
WA 081313999801
BBM : 79541FA2
-------------------------------------
Ingin BERDAKWAH tapi gak punya cukup waktu dan ilmu ? 
silahkan bergabung bersama RUMAH DAKWAH INDONESIA

Jadikan HARTA kita menjadi BEKAL jangan jadikan sebagai BEBAN

UMUR kita yang TERBATAS membuat AMAL SHOLEH kita juga TERBATAS, Bersama DAKWAH, UMUR AMAL SHOLEH KITA MENJADI TAK TERBATAS, karena akan terus MENGALIR bersama GENERASI PENERUS dan JAMAAH kita hingga Akhir Zaman, Allahu Akbar.

Caranya ?

Layangkan Infaq fi Sabiilillah, Zakat dan Sedekah kita untuk DAKWAH bersama Rumah Dakwah Indonesia, melalui Rekening :

BCA : 230.3888896 a.n. Yayasan Bantu

BCA : 230.0300.807 a.n. Yayasan Husnul Khotimah

MANDIRI : 156.0003 296 409 a.n Yayasan Husnul Khotimah

MU'AMALAT : 305.0033 975 a.n Yayasan Husnul Khotimah 

BNI : 018 4300 117 a.n. Muhammad Aly 

BRI : 1169 0100 102 7505 a.n. Muhammad Aly 

CARA KONFIRMASINYA ?
Transfer dana, lalu ketik pesan SMS/WA : " Bismillah, nama, niat Infaq Fi Sabiilillah Program BANTU GURU NGAJI Rp...............Karena Allah SWT demi kemuliaan Islam dan Kaum Muslimin ". Lalu kirim SMS/WA ke 081313999801 atau BBM ke 79542FA2
Atau datang langsung ke :

KANTOR SEKRETARIAT :
Gedung NSC Lt.2 Jl.Bandung Blok II No.139 Perum Kotabaru Cibeureum-Tasikmalaya
Phone : 0256-2351814

Website : 
www.rumahdakwahindonesia.blogspot.com
FB : 
www.facebook.com/rumahdakwahindonesia
BBM : 79542FA2
WA : 081313999801